Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang
Advertisement . Scroll to see content

Sebut Gempa di Palu Hukuman Allah, Oposisi Malaysia Dikecam

Rabu, 24 Oktober 2018 - 12:03:00 WIB
Sebut Gempa di Palu Hukuman Allah, Oposisi Malaysia Dikecam
Pemimpin oposisi Malaysia, Ahmad Zahid Hamidi. (Foto: The Malaysia Insight)
Advertisement . Scroll to see content

Pemerintah, kata dia, termasuk oposisi, seharusnya mengurus kesejahteraan semua warga Malaysia, terutama kelompok yang terpinggirkan dan rentan.

"Oleh karena itu, demonisasi kelompok-kelompok ini, termasuk LGBT dan kelompok minoritas lainnya, perlu dihentikan," ujarnya.

Senada dengan Hashim, Wakil Menteri Wanita, Keluarga dan Pembangunan Masyarakat Hannah Yeoh mengatakan, seharusnya saat ini fokus pemerintah adalah pada isu-isu yang mendesak seperti korupsi.

Menurutnya, dibanding LGBT, korupsi adalah 'aktivitas sosial dan amoral terbesar' di Malaysia.

"Dari semua masalah yang mendesak, pemimpin oposisi @Zahid_Hamidi dapat bangkit, dia memilih ini," cuit Hannah di Twitter, mengacu pada pilihan Zahid yang lebih memikirkan isu LGBT daripada korupsi.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut