Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Menhan Israel: Erdogan Hanya Bisa Lihat Gaza lewat Teropong!
Advertisement . Scroll to see content

Tak Ada Kegembiraan Natal Tahun Ini di Palestina, Suster: Kami Dengar Suara Tank, Bukan Lonceng

Senin, 25 Desember 2023 - 14:28:00 WIB
Tak Ada Kegembiraan Natal Tahun Ini di Palestina, Suster: Kami Dengar Suara Tank, Bukan Lonceng
Satu-satunya Gereja Ortodoks di kota Hebron, Tepi Barat, digambarkan dengan latar belakang matahari terbenam pada 16 Januari 2007. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Kepala Badan Pengungsi PBB (UNHCR), Filippo Grandi, menyerukan agar penderitaan warga Gaza segera diakhiri. “Gencatan senjata kemanusiaan di Gaza adalah satu-satunya jalan ke depan,” cuitnya di platform media sosial X (sebelumnya Twitter). 

Sekretaris Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Tedros Adhanom Ghebreyesus, juga mengulangi seruannya untuk gencatan senjata di Gaza. “Kehancuran sistem kesehatan Gaza adalah sebuah tragedi,” tuturnya.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut