12 Remaja yang Demo di DPR Reaktif Covid-19
Kamis, 08 Oktober 2020 - 03:15:00 WIB
Lebih lanjut, Yusri meminta seluruh pihak tidak menggelar aksi demonstrasi di masa pandemi saat ini. Sebab, hal itu bisa berpotensi menimbulkan klaster baru penyebaran virus corona.
"Nah ini kenapa kita imbau mereka, nah salah satunya ini. Ini untung kita ketahui, coba kalau enggak kita ketahui. Jadi klaster baru," katanya.
Editor: Faieq Hidayat