Arahan Presiden Jokowi soal Penanganan Polusi Udara di Jakarta: Harus Berbasis Kesehatan
Senin, 28 Agustus 2023 - 17:48:00 WIB
Siti mengatakan operasional untuk mengatasi polusi udara di Jakarta berada di bawah koordinasi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan.
“Secara keseluruhan koordinasi operasional dipimpin Menko Marinves. Pak Presiden menegaskan untuk bisa dilakukan penanaman pohon yang besar oleh semua stakeholders termasuk kantor pemerintah, masyarakat, dunia usaha serta di gedung-gedung atau di teras gedung yang besar. Kalau perlu tanam sebanyaknya, jarak tanamnya diatur,” katanya.
Editor: Rizal Bomantama