Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Polres Tangsel Pastikan Tak Ada Tanda Kekerasan di Tubuh Aurel
Advertisement . Scroll to see content

KPAI: Keluarga Cerita Aurel Dipukul Seniornya di Paskibra Tangsel

Sabtu, 03 Agustus 2019 - 10:13:00 WIB
KPAI: Keluarga Cerita Aurel Dipukul Seniornya di Paskibra Tangsel
Sejumlah tetangga melayat di rumah duka Aurellia Quratu Aini di Cipondoh, Tangerang, Jumat (2/8/2019). Polisi mendalami dugaan adanya penganiayaan oleh senior Paskibra Tangsel terhadap Aurel. (Foto: istimewa).
Advertisement . Scroll to see content

”Keluarga menyampaikan Aurel bercerita dipukul seniornya. (Aurel) meninggal hari Kamis 1 Agustus dan dikebumikan Jumat. Aurel adalah anak yang aktif dan ceria dan tidak pernah sakit,” ujarnya.

Menurut Jasra, peristiwa ini membawa keprihatinan mendalam bagi masyarakat. KPAI pun mendukung aparat hukum dan pihak terkait untuk melakukan penyelidikan atas peristiwa yang terjadi.

KPAI mengingatkan pentingnya pedoman Child Safe Guarding dari peristiwa ini, yaitu anak-anak harus dipastikan aman dalam situasi yang terkontrol. Caranya dengan menerapkan kode etik berkegiatan anak, seperti tgidak melakukan kekerasan fisik, tidak mempermalukan, dan tidak sendirian dengan anak di tempat sepi.

”KPAI menyampaikan belasungkawa sedalam dalamnya. Tentu ini pukulan bagi keluarga ananda yang membanggakan dan berprestasi,” ujarnya.

Editor: Zen Teguh

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut