Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bahlil Terbitkan Aturan Baru, Tambang di Kawasan Hutan bakal Didenda hingga Rp6,5 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

3 Contoh Soal Hukum Avogadro Beserta Jawaban, Pengertian dan Rumusnya

Sabtu, 04 Maret 2023 - 17:47:00 WIB
3 Contoh Soal Hukum Avogadro Beserta Jawaban, Pengertian dan Rumusnya
Ilustrasi belajar contoh Soal Hukum Avogadro (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

2. Pada suhu dan tekanan tertentu, 10 liter gas CO2 mengandung 6 x 10"23 molekul. Berapa jumlah molekul CH"4 yang mengandung 2,5 liter gas CH"4 diukur pada suhu dan tekanan yang sama?

Jawaban:

Volume gas 1 / volume gas 2 = jumlah molekul gas 1 / jumlah molekul gas 2 --> 10/2,5 
= 6 x 10"23 / jumlah molekul gas2
Jumlah molekul gas: 2(CH"4) = 2,5 x 6 x 10"23 / 10 = 1,5 x 10"23 molekul

3. Dalam 1 mol senyawa mengandung 6,02 x 10"23 molekul. Berapakah kandungan molekul 2 mol air?

Jawaban:

1  mol senyawa = 6,02 x 10"23 molekul2 mol = 2 x 6,02 x 10"23 = 12,04 x 10"23

Demikian contoh soal hukum avogadro dan pembahasannya. Selamat belajar!

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut