Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gibran Singgung Konflik Gaza hingga Sudan di KTT G20: Dunia Tak Boleh Normalisasi Penderitaan
Advertisement . Scroll to see content

5 Fakta Aksi Bela Palestina di Monas, Solidaritas Indonesia untuk Kemanusiaan

Senin, 06 November 2023 - 09:25:00 WIB
5 Fakta Aksi Bela Palestina di Monas, Solidaritas Indonesia untuk Kemanusiaan
Berikut sederet fakta aksi bela Palestina di Monas. Dihadiri jutaan orang hingga tokoh nasional. (Foto: Antara)
Advertisement . Scroll to see content

3. Pesan Bela Palestina

Sekjen MUI Amirsyah Tambunan menegaskan konflik yang terjadi di Gaza, Palestina, merupakan masalah kemanusiaan. Dia menyatakan setiap masyarakat di dunia memiliki hak untuk berdaulat dan merdeka.

Sementara itu Ketua DPR Puan Maharani mengutuk agresi militer Israel terhadap Palestina. Dia mendorong pemerintah aktif mengupayakan kemerdekaan Palestina.

Menko PMK Muhadjir Effendy mengatakan kehadirannya bersama Menlu Retno Marsudi dan Menag Yaqut Cholil Qoumas merupakan utusan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dia menegaskan pemerintah Indonesia mendukung kemerdekaan Palestina atas penjajahan Israel.

Menlu Retno Marsudi menyatakan aksi bela Palestina ini merupakan bukti solidaritas Indonesia terhadap kemanusiaan.

4. Puisi Menlu Retno

Retno turut membacakan puisi khusus untuk Palestina. Puisi tersebut diberi judul 'Palestina Saudaraku'.

Dia tampak terharu sebelum membacakan puisi. Raut wajahnya memperlihatkan kesedihan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut