Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Ingin Datangkan Guru dari Selandia Baru, Ajarkan Calon PMI Bahasa Inggris
Advertisement . Scroll to see content

12 Contoh Narrative Text, Lengkap dengan Struktur dan Terjemahannya

Senin, 02 September 2024 - 22:21:00 WIB
12 Contoh Narrative Text, Lengkap dengan Struktur dan Terjemahannya
Contoh Narrative Text  (Foto:Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Sang putri pun tumbuh menjadi gadis yang sangat cantik dan juga baik hati. Ia kemudian dipanggil dengan nama Putri Salju. Namun, ketika Putri Salju tumbuh menjadi gadis remaja, Sang Ratu meninggal karena punya penyakit. 

Setelah Sang Ratu meninggal, Sang Raja pun menikah lagi. Ratu baru yang ini sangat jahat dan sangat benci kepada Putri Salju. Sang Ratu memberi perintah agar Putri Salju diperlakukan sebagai seorang pembantu.

Setiap hari Sang Ratu berdiri di depan cermin ajaib sambil bertanya "Siapa wanita paling cantik di negeri ini?" dan cermin ajaib itu pun selalu menjawab, "Anda yang paling cantik di antara semuanya." Sang Ratu yang baru itu mengajukan pertanyaan yang sama setiap hari dan si cermin pun selalu menjawab dengan jawaban yang sama. 

Suatu hari cermin menjawab bahwa Ratu itu sangat cantik tetapi Putri Salju jauh lebih cantik dari Sang Ratu. Hal itu membuat Sang Ratu begitu marah sehingga ia memerintahkan salah satu pemburu untuk membawa Putri Salju ke hutan dan langsung membunuhnya.

Ternyata sang pemburu ialah seseorang yang baik hati sehingga ia tidak bisa melakukan perbuatan tersebut. Ia menyarankan kepada Sang Putri Salju untuk kabur. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut