Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Ingin Datangkan Guru dari Selandia Baru, Ajarkan Calon PMI Bahasa Inggris
Advertisement . Scroll to see content

12 Contoh Narrative Text, Lengkap dengan Struktur dan Terjemahannya

Senin, 02 September 2024 - 22:21:00 WIB
12 Contoh Narrative Text, Lengkap dengan Struktur dan Terjemahannya
Contoh Narrative Text  (Foto:Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

Dia bertanya bahwa ia berada di sekolah tapi sebenarnya dia tidak di sekolah. Seketika, hidung Pinokio tumbuh lebih panjang lagi dan lagi dan itu berarti bahwa Pinocchio sedang berbohong.

Esok pagi, Pinocchio diculik oleh seorang pemain sirkus. Pinocchio kemudian dijadikan budak untuk bermain sirkus. Dia begitu terkenal karena ia adalah boneka yang bisa bicara. 

Geppetto pun khawatir terhadap Pinnochio karena Pinocchio belum pulang selama hampir dua hari lebih. Dia mencoba mencari Pinocchio kemana-mana tapi ia tidak menemukannya. 

Ketika ia mencari Pinnochio di laut, gelombang besar menghempaskan dirinya. Dia kemudian berada di perut ikan paus, dan ketika ia terbangun, dia tidak bisa menemukan cara untuk keluar dari perut ikan paus tersebut.

Di sisi lain, akhirnya Pinocchio bisa kabur dan keluar dari sirkus itu. Dia pulang ke rumah tapi ternyata di sana tidak ada siapa-siapa. Akhirnya, ia mencari Geppetto ke laut. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut