Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern
Advertisement . Scroll to see content

Bimtek Wakil Rakyat Partai Perindo se-Indonesia, Hary Tanoesoedibjo Targetkan 2.500 Kursi DPRD pada 2024

Kamis, 09 Desember 2021 - 20:41:00 WIB
Bimtek Wakil Rakyat Partai Perindo se-Indonesia, Hary Tanoesoedibjo Targetkan 2.500 Kursi DPRD pada 2024
Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo meminta Partai Persatuan Indonesia (Perindo) menargetkan memiliki 2.500 anggota dewan tingkat I dan tingkat II pada Pemilu 2024 mendatang. (Foto : Partai Perindo)
Advertisement . Scroll to see content

Selain itu, lanjut Hary, ke depan Partai Perindo akan memodifikasi dan mengubah cara berkampanye, sehingga lebih efektif. "Mereka harus punya program yang tepat sasaran," katanya.

Dia mengatakan salah satu target Partai Perindo yakni ingin kesejahteraan rakyat segera hadir di Tanah Air. Menurut Hary, sapaan akrabnya, cita-cita itu harus mampu disosialisasikan dengan baik ke masyarakat.  

"Perindo hadir dengan tujuan mulia. Bukan hanya ideologi pancasila. Memang itu pondasi kita, pijakan kita. Tapi, apa sasaran kita? Ya kesejahteraan. Kesejahteraan itu harus diwujudkan dulu sebelum persatuan kesatuan," kata Hary.

Dia menjelaskan untuk mencapai tujuan tersebut, Partai Perindo mesti memiliki peran dalam membuat kebijakan.

Salah satu caranya yakni dengan memperbanyak anggota legislatif baik di tingkat provinsi maupun nasional agar bisa berperan menyusun kebijakan demi kesejahteraan bangsa.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut