Cerita Eks Petugas Rutan KPK Terima Uang Pungli: Buat Tutup Mata dan Mulut
Selasa, 15 Oktober 2024 - 01:01:00 WIB
"Sudah nggak usah aneh, tutup mulut aja nanti ada (uang pungli) kok," kata Asep menirukan jawaban seniornya itu.
"Jadi saat itu disampaikan agar tutup mulut?" tanya Jaksa. "Tutup mata dan tutup mulut," jawab Asep.
Asep kemudian mengaku sudah mengembalikan seluruh uang pungli yang diterimanya ke KPK.
"Ke mana itu (kembalikan uang)?" tanya Jaksa. "Ke penyidik KPK," jawab Asep.
Editor: Reza Fajri