Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Media Asing Singgung IKN, Bakal Jadi Kota Hantu
Advertisement . Scroll to see content

Jokowi Minta TNI Siaga Hadapi Spektrum Ancaman, Pelanggaran Kedaulatan hingga Radikalisme

Selasa, 05 Oktober 2021 - 11:01:00 WIB
Jokowi Minta TNI Siaga Hadapi Spektrum Ancaman, Pelanggaran Kedaulatan hingga Radikalisme
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau pameran alutsista usai memimpin upcara peringatan HUT ke-76 TNI di Istana Merderka, Selasa (5/10/2021). (Foto: Dita Angga).
Advertisement . Scroll to see content

Dia menuturkan, spektrum ancaman semakin luas sehingga transformasi pertahanan harus dilanjutkan. Salah satunya, lanjut dia dengan menyesuaikan kapasitas pertahanan sesuai perkembangan teknologi  terkini.

“Para prajurit TNI dan purnawirawan TNI yang saya hormati, menghadapi spektrum ancaman yang semakin luas, transformasi pertahanan harus terus dilanjutkan untuk meletakkan fondasi kapabilitas pertahanan modern yang relevan dengan perkembangan teknologi militer terkini,” tuturnya.

Dia berharap Indonesia dapat memainkan peran dalam tataran regional maupun global. “Sehingga TNI bisa bertransformasi menjadi kekuatan pertahanan indonesia yang mampu berperan dalam lingkungan strategis regional maupun global,” katanya.

Editor: Kurnia Illahi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut