Kapolri Jenderal Listyo Sigit Resmi Lantik Belasan Perwira Tinggi, 9 Kombes Pecah Bintang
Selain dua jabatan tersebut, Kapolri juga memimpin sertijab jabatan lain. Berikut daftar para pati Polri yang mengikuti upacara serah terima jabatan:
- Komjen Pol Wahyu Widada, akan menjabat sebagai Kabareskrim.
- Komjen Pol Suntana, akan menjabat sebagai Kabaintelkam.
-Irjen Pol RZ Panca Putra, menjabat sebagai Pati Kalemdiklat Polri.
-Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, menjabat sebagai Kapolda Sumut
-Irjen Pol Verdianto Iskandar Bitticaca, menjabat sebagai Asops Kapolri.
-Irjen. Pol. R. Adang Ginanjar, menjabat sebagai Kapolda Sulbar.
-Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra, menjabat sebagai Pati Baintelkam Polri.
-Irjen Pol Ida Bagus KD Putra Narendra, menjabat sebagai Kapolda Bali.
Selain sertijab, dalam acara tersebut juga dilakukan upacara kenaikan pangkat atau korps raport terhadap sejumlah pati Polri. Berikut daftarnya:
Dari Brigjen ke Irjen:
-Irjen Pol Utomo Heru Cahyono.
-Irjen Pol Ida Bagus KD Putra Narendra.
Dari Kombes ke Brigjen:
-Brigjen Pol Jebul Jatmoko.
-Brigjen Pol Yuyun Yudhantara.
-Brigjen Pol Pranyoto.
-Brigjen Pol Djoko Hari Utomo.
-Brigjen Pol Irfing Jaya.
-Brigjen Pol Irman Sugema.
-Brigjen Pol Hadi Utomo.
-Brigjen Pol Auliansyah Lubis.
-Brigjen Pol Indarto.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq