Kapolri Minta Brimob Tingkatkan Hard dan Soft Approach Hadapi KKB Papua
Jumat, 14 November 2025 - 14:26:00 WIB
Dia mengatakan sejumlah negara memiliki pasukan-pasukan polisi khusus dengan kemampuan yang dapat dijadikan model. Dia pun mendorong Brimob untuk mempelajari keunggulan pasukan tersebut.
“Mana yang belum kita miliki tentunya silakan untuk rekan-rekan terus melaksanakan study banding peningkatan kemampuan,” jelas dia.
Editor: Rizky Agustian