KPK Perpanjang Penahanan Mantan Dirut PT Pelindo II RJ Lino Selama 40 Hari
Rabu, 14 April 2021 - 21:13:00 WIB
RJ Lino telah ditahan KPK sejak Jumat (26/3/2021). Sementara penetapan tersangka RJ Lino telah diumumkan sejak Desember 2015.
KPK menilai perbuatan RJ Lino telah merugikan keuangan dalam pemeliharaan tiga unit QCC tersebut sebesar 22.828,94 dolar AS.
Editor: Kurnia Illahi