Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Momen Diaspora RI Sambut Prabowo di Australia dengan Nyanyian Indonesia Raya
Advertisement . Scroll to see content

Kunker ke AS, Puan Maharani Tekankan Prinsip Kita Indonesia pada Diaspora

Selasa, 17 Juni 2025 - 11:38:00 WIB
Kunker ke AS, Puan Maharani Tekankan Prinsip Kita Indonesia pada Diaspora
Ketua DPR RI Puan Maharani dalam kunjungan kerjanya di Amerika Serikat (AS), bertemu serta berdialog dengan diaspora Indonesia yang tinggal wilayah San Francisco, California di KJRI San Francisco, Sabtu (14/6/2025). (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Dengan 280 juta penduduk dan 17 ribu pulau, Indonesia disebut Puan sebagai negara besar. Sayangnya masih ada berbagai dinamika yang dihadapi Indonesia.

“Berat kalau kita tidak bersatu, orang tetap saja memandang kita itu kecil. Jadi orang hanya akan bisa memandang kita besar kalau kita sama-sama, kalau kita bersatu. Ini yang harus selalu menjadi pegangan kita,” kata Puan.

Puan juga berbicara sedikit tentang situasi di Indonesia yang meski juga menghadapi dampak dari gejolak global, namun Indonesia dipandangnya masih baik-baik saja.

“Alhamdulillah lebih baik daripada negara-negara yang lain. Walaupun kita pun harus berhati-hati, kalau tidak berhati-hati, bisa saja nantinya situasi global ini mempengaruhi Indonesia,” ujarnya.

Untuk itu, Puan menilai Indonesia harus terus menjaga situasi politik. Sehingga dinamika global tidak mempengaruhi situasi ekonomi yang nantinya akan berdampak pada rakyat.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut