Razman Ungkap Pertemuan dengan Jokowi, Tegaskan Tak Gentar Hadapi Roy Suryo Cs
Selasa, 16 September 2025 - 21:44:00 WIB
Karena itu, Jokowi, menurut Razman, meminta seluruh pihak untuk menghormati proses hukum. Sebab dalam hal ini, masing-masing pihak telah melakukan pelaporan satu sama lain.
"Jadi yang Pak Jokowi maksud adalah, kalau dia sudah dilaporkan ke kepolisian, digugat ya sudah tunggu proses itu," ucapnya.
Dalam kesempatan ini, Razman juga meminta Roy Suryo Cs selaku penuding Jokowi memiliki ijazah palsu untuk berfokus pada proses hukum.
"Kalau persoalan hukum sudah di depan mata, fokuslah ke sana, jangan melebar ke mana-mana," tuturnya.
Editor: Aditya Pratama