Siapa pun Boleh Daftar Jadi Kandidat Caleg, Hary Tanoesoedibjo: Konvensi Rakyat Partai Perindo Dimulai 25 November 2021
Selasa, 23 November 2021 - 10:41:00 WIB
Mewakili Gubernur Papua Barat Dominggus Mandacan, dia pun memberikan ucapan selamat dan semangat kepada seluruh kader Partai Perindo yang mengikuti Muskerwil tersebut.
"Saya mewakili Bapak Gubernur menyampaikan selamat dan sukses dalam Muskerwil III Partai Perindo Papua Barat. Membangun dengan hati, mempersatukan dengan kasih, kita wujudkan Papua Barat aman, sejahtera dan bermartabat," kata Edison.
Editor: Rizal Bomantama