10 Komponen Kebugaran Jasmani yang Penting Manfaatnya untuk Kesehatan
Ini adalah kemampuan pergerakan yang saling berkaitan antara kekuatan dan kecepatan. Daya ledak bertujuan melatih power dari tubuh. Kamu dapat melatih daya ledak tubuh anda dengan olahraga beladiri.
Ini adalah kemampuan menyeimbangkan tubuh saat beraktivitas. Kamu dapat melatih keseimbangan tubuh dengan olahraga senam.
Ini adalah kemampuan melatih tubuh agar tidak kaku. Kamu dapat melatih kelenturan tubuh dengan olahraga yoga dan pilates.

Ini adalah kemampuan pergerakan mengubah arah atau berganti posisi dengan cepat. Kamu dapat melatih kelincahan tubuh dengan latihan lari zig-zag dan menggunakan halang rintang.
Ini adalah kemampuan dalam melakukan segala sesuatu dengan cepat, namun tetap tepat sasaran yang saling berkesinambungan. Kamu dapat melatih kecepatan tubuh dengan latihan lari cepat (sprint) atau bersepeda cepat.
Ini adalah kemampuan otot melakukan kontak dengan melawan beban. Kamu dapat melatih kekuatan dengan cara latihan angkat beban, sit up, dan push up.

Komponen terakhir ini adalah kemampuan seberapa lama tubuh kuat terhadap serangkaian aktivitas ringan maupun berat dengan mereduksi kelelahan. Daya tahan merupakan hal yang paling penting dalam kebugaran jasmani. Kamu dapat melakukan latihan dengan cara lari jarak pendek dan lari jarak jauh.
Manfaat dari melakukan 10 komponen kebugaran jasmani tersebut adalah menjaga kesehatan fisik terutama bagian dalam tubuh seperti kesehatan jantung dan paru-paru.
Selain berguna bagi kesehatan fisik, kebugaran jasmani juga bermanfaat bagi kondisi mental seperti meredakan stres, mereduksi kelelahan, hingga dapat mencegah depresi.
Editor: Abdul Haris