Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kronologi Pesawat Boeing 747 Tergelincir ke Laut di Bandara Hong Kong Tewaskan 2 Orang
Advertisement . Scroll to see content

Pelatih Hong Kong Sebut Indonesia U-19 Bisa Hajar Vietnam di Kualifikasi Piala Asia U-20, Begini Analisisnya

Sabtu, 17 September 2022 - 13:26:00 WIB
Pelatih Hong Kong Sebut Indonesia U-19 Bisa Hajar Vietnam di Kualifikasi Piala Asia U-20, Begini Analisisnya
Pelatih Timnas Hong Kong U-19, Cheung Kin Fung menyebut Indonesia U-19 berpeluang besar melibas Vietnam U-19 di laga pamungkas Grup F Kualifikasi Piala Asia.. (Foto: Zingnews)
Advertisement . Scroll to see content

SURABAYA, iNews.id- Pelatih Timnas Hong Kong U-19, Cheung Kin Fung menyebut Indonesia U-19 berpeluang besar melibas Vietnam U-19 di laga pamungkas Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Sebab, menurutnya Indonesia memiliki modal kuat.

Anak asuh Cheung sudah merasakan kehebatan Marselino Ferdinan dkk saat laga kedua di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya Jumat (16/9/2022). Hong Kong kalah telak dengan skor 1-5.

Hasil itu sekaligus membuat Timnas Indonesia U-19 memuncaki papan klasemen sementara Grup F dengan koleksi enam poin. Sementera Vietnam di peringkat kedua dengan poin sama.

Kedua tim tersebut akan menjalani laga krusialnya di Stadion Gelora Bung Tomo pada Minggu (18/9/2022) malam WIB. Tentu laga ini sangat menarik karena Indonesia U-19 dan Vietnam U-19 pastinya bakal tampil ngotot guna lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut