Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Nasib Mirrorless di Tengah Kamera Ponsel Kian Canggih, Fujifilm: Sudah Ada Segmen Sendiri
Advertisement . Scroll to see content

Kolaborasi Bareng Disney, Fujifilm Hadirkan Instax Mini 9 Edisi Star Wars dan Frozen 2

Rabu, 06 November 2019 - 16:15:00 WIB
Kolaborasi Bareng Disney, Fujifilm Hadirkan Instax Mini 9 Edisi Star Wars dan Frozen 2
Kertas film Instax Mini edisi Frozen 2 (Foto: Fujifilm)
Advertisement . Scroll to see content

(Foto: Fujifilm)

Sementara itu, kamera Instax Mini 9 edisi Star Wars didesain khusus dengan gambar logo khas Star Wars. Selain itu, kamera juga menampilkan karakter droid favorit penggamar film Star Wars yakni BB-8 dan R2D2, serta robot terbaru yakni D-O.

(Foto: Fujifilm)

Instax edisi terbatas ini tersedia di semua gerai resmi FUJIFILM mulai 30 Oktober 2019 dan hadir dengan harga Rp1.249.000 untuk kamera instax Mini 9. Sementara kertas film Instax Mini edisi khusus ini dibanderol Rp99.000.

Editor: Dini Listiyani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut