Cara Mengaktifkan Auto Translate di Google Chrome PC
Kamis, 23 September 2021 - 19:05:00 WIB
Langkah 7: Aktifkan Offer utuk menerjemahkan halaman yang tidak ada dalam opsi bahasa yang Anda baca
Langkah 8: Luncurkan kembali Google Chrome
Langkah 9: Buka situs web apa pun dengan bahasa yang berbeda untuk melihat pop-up terjemahan
Langkah 10: Pengguna juga dapat menemukan lebih banyak pilihan terjemahan untuk kenyamanan mereka
Nah, itu tadi cara mengaktifkan auto translate di Google Chrome PC, sebagaimana dikutip dari Gadget Bridge. Selamat mencoba!
Editor: Dini Listiyani