Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Teka-teki Misteri Struktur Berbentuk L di Dekat Piramida Giza, Diyakini Bukan Fenomena Alam
Advertisement . Scroll to see content

Terkenal Indah, Lima Negara Berbahaya Ini Diincar Turis

Selasa, 14 November 2017 - 11:01:00 WIB
Terkenal Indah, Lima Negara Berbahaya Ini Diincar Turis
Objek wisata indah di Islandia menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan untuk datang. (Foto: Go Travelaz)
Advertisement . Scroll to see content


Wilayah Palestina

Sepanjang tahun lalu, kunjungan wisatawan mancanegara ke Palestina meningkat hampir 58 persen. Di bagian tepi Barat, terlihat sebagian besar pengunjung merayakan malam misa Natal di Bethlehem.

Mesir

                                       Piramida Giza, Mesir. (Foto: Lonely Planet)

Karena kekerasan di negara ini menurun, jumlah pariwisata meningkat 51 persen di Mesir tahun lalu. Wisatawan dapat mengunjungi monumen kuno, seperti Piramida Giza.

Islandia


                                         Pesona Islandia yang memesona. (Foto: Watchinf)

Sejak 2010, wisatawan di Islandia meningkat tiga kali lipat. Jumlah kunjungannya terus meningkat pada 2016, dengan jumlah kenaikan mencapai 35 persen. Pengunjung cenderung datang antara Juni dan Agustus, saat cuaca lebih baik.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut