3 Langkah Membuat Nasi Goreng Mawut Terenak, Ini Resepnya
Kamis, 13 Agustus 2020 - 19:10:00 WIB
Bumbu Halus :
9 bawang putih
7 bawang merah
15 cabai keriting merah
2 cm terasi bakar
2 butir kemiri
Pelengkap :
Ayam goreng
Kerupuk
Telur rebus
Acar timun
Langkah Membuat :
1. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukan sosis, bakso, tumis, masak sampai sosis dan bakso berubah warna. Tambahkan garam, lada dan kaldu jamur. Aduk rata.
2. Masukan pakcoy dan nasi, kecilkan api, agar tidak mudah gosong. Aduk sampai semua bumbu tercampur rata dan nasi tercampur rata lalu koreksi rasa.
3. Sajikan nasi goreng mawut taburi atasnya dengan ayam suwir goreng dan tambahkan pelengkap ayam goreng, kerupuk dan telur.
Editor: Vien Dimyati