Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Singapura Kirim 8 Ton Daging Kurban Kemasan Kaleng ke Gaza
Advertisement . Scroll to see content

Cara Menghilangkan Bau Amis pada Daging Kurban, Perhatikan Langkah-Langkah Ini

Sabtu, 07 Juni 2025 - 18:49:00 WIB
Cara Menghilangkan Bau Amis pada Daging Kurban, Perhatikan Langkah-Langkah Ini
Ada berbagai cara untuk menghilangkan bau amis pada daging agar hidangan kurban lebih lezat dan menggugah selera. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

4. Pilih Teknik Masak yang Tepat

Beberapa teknik memasak lebih efektif menghilangkan bau amis: Dibakar atau dipanggang: Suhu tinggi membakar lemak yang menjadi sumber bau. Ditumis dengan banyak bumbu: Misalnya rendang, gulai, atau tongseng yang kaya rempah.

5. Gunakan Bumbu Khas

Indonesia yang Kaya Rempah Bumbu nusantara terkenal mampu menutupi aroma tidak sedap dan memberikan cita rasa khas. Beberapa pilihan resep yang cocok untuk daging kurban:

  • Rendang: Cocok untuk daging sapi.
  • Tongseng atau Sate Kambing: Bumbunya kuat dan menyerap sampai ke serat daging.
  • Gulai Kambing: Santan dan rempah yang melimpah menetralkan bau kambing. Semur: Manis dan gurih, cocok untuk anak-anak.

6. Pilih Bagian Daging yang Tepat

Tidak semua bagian daging menghasilkan bau yang kuat. Bagian jeroan atau daging berlemak seperti iga, hati, dan limpa biasanya lebih amis. Jika Anda sensitif terhadap bau, pilih bagian daging yang bersih seperti paha atau daging has dalam.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut