Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Buka Puasa Cicipi Kuliner Timur Tengah hingga Internasional, Unik Ada Tamarhindi
Advertisement . Scroll to see content

Hits di Timur Tengah, Cicipi 7 Menu Puasa ala Chef Zouhair Abbad

Jumat, 11 Mei 2018 - 17:43:00 WIB
Hits di Timur Tengah, Cicipi 7 Menu Puasa ala Chef Zouhair Abbad
Kuliner Timur Tengah (Foto: iNews.id/Vien)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pencinta kuliner, tentu sudah tidak asing lagi dengan makanan beraroma rempah-rempah Timur Tengah. Sebut saja seperti hummus, tabouleh, baba ghanoush, moutabel, fish harra souce, fattoush salad, hingga lamb kofta. Sederet menu ini banyak digemari masyarakat Indonesia.

Bagi Anda yang ingin mencicipi sederet menu ini, selama Ramadan bisa berkunjung ke Sea Grain Restaurant, DoubleTree by Hilton Jakarta-Diponegoro. Dilengkapi dengan pemandangan malam Kota Jakarta, Anda dapat menikmati kuliner autentik hidangan khas Lebanon dan Maroko.

Hidangan ini dipersiapkan secara khusus oleh special chef yang diterbangkan dari Hilton Jeddah, Chef Zouhair Abbad. Ingin tahu apa saja menu spesial Timur Tengah ala Chef Zouhair yang dihidangkan di DoubleTree by Hilton Jakarta-Diponegoro? Berikut rangkuman iNews.id, Jumat (11/5/2018).

Hummus

Makanan berbentuk bubur ini berbahan utama kacang Arab (chickpeas) yang dihaluskan. Bumbu yang dipakai minyak zaitun, air lemon, garam, bawang putih, dan lainnya. Hummus lebih lezat dimakan dengan roti Arab dan sayuran. Cara menikmatinya dengan menyobek sedikit roti, lalu mencocolkannya di Hummus.

Tabouleh

"Di dapur Libanonada banyak macam salad, hummus, moutabel, fattoush, dan lainnya. Namun yang paling tradisional adalah Tabouleh," ujar Chef Zouhair Abbad kepada iNews.id, DoubleTree by Hilton Jakarta-Diponegoro, Rabu 9 Mei 2018.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Related News

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut