Mengintip Tumpeng Perkedel yang Dibuat dari Kentang Lokal di Chef Expo 2023, Tingginya 2 Meter!
Selain itu, penghargaan juga diberikan kepada I Gede Widjana dalam kategori Chef Lifetime achivement. Kemudian, Chef of the year tahun ini adalah Chef mandif Warokka.
Penutupan Chef Expo 2023 diawali dengan sambutan dari Chef Santo selaku President ICA. Dia mengatakan, dengan berakhirnya rangkaian kegiatan Chef Expo 2023, diharapkan akan berkembang besar lebih baik lagi untuk tahun yang akan datang.
"Segala bentuk support dan partisipasi dari seluruh peserta, pengunjung dan para sponsor yang sudah terlibat dalam penyelenggaraan ini, Kami atas nama Indonesia Chef Association mengucapkan terima kasih, kiranya kita dapat berjumpa kembali di tahun depan," ujar Chef Susanto selaku President ICA.
Dia juga berharap kompetisi ini melahirkan chef-chef generasi penerus yang andal dan profesional.
Editor: Vien Dimyati