Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!
Advertisement . Scroll to see content

5 Resep Bolu Pisang Panggang Enak, Teksturnya Lembut Bikin Ketagihan

Kamis, 12 November 2020 - 16:34:00 WIB
5 Resep Bolu Pisang Panggang Enak, Teksturnya Lembut Bikin Ketagihan
Resep bolu pisang panggang (Foto: Instagram IG@mayasefry)
Advertisement . Scroll to see content

Resep Bolu Pisang Panggang Praktis

(Foto: Instagram IG@fayola_licious)
(Foto: Instagram IG@fayola_licious)

Bahan:
2 buah pisang Ambon
5 butir telur
200 gr gula pasir
150 gr terigu segitiga biru
50 gr susu bubuk
200 gr mentega/margarin cairkan
1/2 Sdt vanili bubuk
1 sdt tbm
1 sdt baking powder

Cara Membuat:
1.Haluskan pisang dengan garpu, sisihkan.

2. Kocok telur, gula pasir, tbm sampai kaku, kurang lebih 15 menit.

3. Campurkan tepung terigu, susu bubuk, baking powder, dan vanili lalu masukkan sedikit demi sedikit secara bertahap, kocok dgn speed terendah.

4. Masukkan pisang Ambon yang telah dihaluskan, kocok lagi dengan speed terendah hingga tercampur rata.

5. Terakhir masukkan mentega cair, aduk hingga merata dengan spatula.

6. Siapkan loyang, oles dengan sedikit mentega tipis-tipis, taburi dengan sedikit tepung terigu.

7. Tuang adonan ke dalam loyang, panggang dalam oven 180 derajat selama 40 menit, tes tusuk.

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut