Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cokelat Khas Nusantara Tembus Pasar Global, UMKM Binaan BRI Unjuk Gigi di Singapura
Advertisement . Scroll to see content

5 Resep Puding Cokelat Enak dan Lumer saat Disantap, Bahan Dasarnya Sederhana

Kamis, 20 Januari 2022 - 12:36:00 WIB
5 Resep Puding Cokelat Enak dan Lumer saat Disantap, Bahan Dasarnya Sederhana
Resep puding cokelat enak (Foto: Instagram@nisa_bakhtiar)
Advertisement . Scroll to see content

5. Resep Puding Cokelat Keju

Bahan:

Puding putih / Cheese :

7 gr bubuk agar-agar bening
7 gr bubuk jelly bening
1000 ml susu cair full cream
250 gr cream cheese, kocok hingga lembut
200 gr gula pasir
1 sdm essen vanilla

Puding cokelat :

7 gr bubuk agar-agar cokelat
7 gr bubuk jelly bening
30 gr cokelat bubuk, larutkan dengan 7 sdm air hangat
150 gr dark cooking chocolate
1 sdm tepung maizena
1000 ml susu cair cokelat
180 gr gula pasir
1 sdm essen chocolate

Cara membuat:

1. Basahi loyang dengan air. Sisihkan.
2. Puding putih / cheese: Rebus semua bahan hingga mendidih. Tuang perlahan ke dalam loyang. dinginkan hingga 1/2 set
3. Puding cokelat: rebus semua bahan hingga mendidih. Matikan api. Tuang perlahan-perlahan menggunakan sendok sayur ke atas lapisan puding putih. Dinginkan hingga set

Vla:

2 sdm tepung maizena
350 ml susu cair full cream
50 gr gula pasir
75 gr dark cooking chocolate
2 sdt rhum

Cara Membuat:

1. Vla : rebus susu cair, gula pasir dan dark cooking chocolate hingga mendidih. Tambahkan tepung maizena sedikit demi sedikit hingga mengental. Matikan api.

Editor: Vien Dimyati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut