Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Harga Pangan Hari Ini, Bawang hingga Daging Sapi Melonjak di Momen Nataru
Advertisement . Scroll to see content

5 Resep Sambal Goreng Kentang Enak, Pilihannya Dimasak Kering dan Pakai Pete

Selasa, 26 Mei 2020 - 12:10:00 WIB
5 Resep Sambal Goreng Kentang Enak, Pilihannya Dimasak Kering dan Pakai Pete
Lezatnya sambal goreng kentang (Foto : Instagram @tjientjien_76 IG@ (iNews.id/esa putra tanjung)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Resep sambal goreng kentang yang bisa dimasak di rumah. Sambal lezat yang biasa disantap bersamaan ketupat sayur ini terbuat dari potongan kentang dan cabai merah.

Biasanya, sambal goreng kentang dimasak dengan campuran ati ampela, pete, telur puyuh dan lainnya.

Untuk membuatnya sangat mudah. Ingin tahu bagaimana cara membuat dan apa saja resep sambal goreng kentang? Berikut ulasannya seperti dikutip melalui berbagai Instagram, Selasa (26/5/2020).

Resep Sambal Goreng Kentang Teri

Bahan:

2 kentang besar kupas potong dadu goreng kering sisihkan
1/2 ons teri medan cuci goreng kering sisihkan
2 daun jeruk
1 sendok air jeruk nipis
Garam, gula, kaldu jamur secukupnya

Bumbu Halus:
12 bawang merah
Segenggam cabai keriting
10 cabai rawit merah
3 kemiri
1 tomat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut