Diperpanjang 22 Tahun, Berikut Daftar BUMN yang Punya Piutang di Garuda Indonesia

Suparjo Ramalan
Piutang BUMN di Garuda Indonesia diperpanjang selama 22 tahun dengan bunga 0,1 persen per tahun. (Foto: Okezone)

Piutang PT Pertamina (Persero) di Garuda Indonesia tercatat mencapai Rp7,5 triliun. Jumlah tagihan yang diajukan ini bersifat preferen. Lalu, PT Bank Mandiri Tbk sebesar Rp4,3 triliun, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk Rp4,6 triliun. 

PT Citilink Indonesia mencapai Rp26,7 miliar, PT Angkasa Pura Hotel Rp11 miliar, PT Angkasa Pura II (Persero) Rp571 miliar, PT Angkasa Pura Gita Sarana Rp14,7 juta, PT Angkasa Pura Cargo Rp393 juta, PT Angkasa Pura Logistic Rp47 juta. 

Lalu, PT Angkasa Pura Propertindo sebesar Rp21 juta, PT Angkasa Pura Sarana Digital Rp612 juta, PT Angkasa Pura Solusi Rp515 juta, PT Angkasa Pura Suport Rp15 miliar.

Kemudian, PT Gapura Angkasa Rp705 miliar, PT Jasa Raharja Rp2 miliar, PT Kimia Farma Diagnostika Rp709 juta, PT Mandiri Sekuritas Rp5 miliar, PT Merpati Nusantara Airlines Rp180 juta.

PT Pelita Air Service Rp34 juta, PT Pertamina Bina Medika IHC Rp1 miliar, PT PLN (Persero) Rp629 Juta, PT Pos Indonesia (Persero) Rp131 Juta, PT Sarinah (Persero) Rp404 juta, PT Sucofindo (Persero) Rp652 juta, dan PT Telkom Indonesia Tbk Rp146 juta. 

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
9 hari lalu

Garuda Indonesia Tunda Beli Pesawat Baru Meski Kantongi Rp23,67 Triliun dari Danantara 

Nasional
9 hari lalu

Banyak Pesawat Garuda Tak Bisa Terbang, Danantara Ungkap Bebani Perusahaan

Nasional
9 hari lalu

Suntik Dana Rp23,67 Triliun ke Garuda Indonesia, Danantara: Kami akan Monitor

Nasional
10 hari lalu

Suntikkan Dana Rp23,67 Triliun, Danantara Tekankan Pentingnya Selamatkan Garuda Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal