Impor 2 Juta Ton Beras, Bulog Pastikan Pasokan Aman selama Ramadhan dan Lebaran 2024

Suparjo Ramalan
Perum Bulog menargetkan impor 2 juta ton beras sepanjang 2024 untuk memenuhi kebutuhan pangan saat Ramadhan dan Lebaran 2024 hingga menghadapi masa paceklik. (Foto: Antara)

Meski izin impor sudah dikantongi Bulog, Bayu memastikan opsi impor tetap mempertimbangkan produksi di dalam negeri. Artinya, impor tetap dilaksanakan jika produksi beras di dalam negeri mengalami penurunan.

Saat ini, stok beras yang diamankan Bulog mencapai 1,2 juta ton, jumlah ini termasuk cadangan beras pemerintah (CBP). Sehingga, dipastikan tidak ada kelangkaan beras dasar di pasaran. 

“Jadi, Insyaallah stok Bulog tersedia dan terjaga untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Sekarang juga cukup, untuk apa kita tambahkan karena masih cukup, sekarang tersedia 1,2 juta ton seperti kata pak menteri tadi, jadi cukup seperti kata pak Menteri tadi, jadi cukup sampai dengan Ramadhan dan Lebaran,” kata Bayu.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Stok Beras Tembus 3,8 Juta Ton, Mentan: InsyaAllah Kita Tidak Ada Impor

Nasional
1 bulan lalu

Bapanas Mulai Salurkan SPHP Jagung, Sasar 2.109 Peternak

Nasional
3 bulan lalu

Prabowo Pimpin Ratas di Istana, Bahas Kopdes Merah Putih hingga Program SPHP

Nasional
4 bulan lalu

Bapanas Ajukan Tambahan Anggaran Rp16 Triliun di 2026, Terbesar untuk Bantuan Pangan

Nasional
5 bulan lalu

11.000 Ton Beras Keluar dari Pasar Induk Cipinang, Mentan Curiga Ada Peran Mafia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal