“Iya (diserahkan ke Kejagung), lagi proses,” beber dia.
Sebelumnya, Menteri BUMN Erick Thohir memastikan akan menyeret Indofarma ke Kejagung, bila terbukti ada kasus penyelewengan di internal perusahaan.
“Dan saya sudah bertemu dengan BPK untuk Indofarma ini untuk bener-bener kita uraikan (masalah), lalu kalau memang ada penyelewengan kita bawa kepada Kejaksaan bersama BPK,” ujar Erick saat ditemui di kawasan TMII, Jakarta Timur, Minggu kemarin.