Kocok Ulang Kabinet Pengaruhi Pasar Saham?

Isna Rifka Sri Rahayu
Ilustrasi (Foto: iNews.id/Yudistiro)

"Kami kira kebijakan umum pemerintah sudah jelas dan ini yang jadi patokan investor dalam berinvestasi," ucapnya.

Dengan begitu, pihaknya yakin perdagangan saham tidak akan berpengaruh pada siapa yang menjabat atau diganti tapi mengenai bagaimana kebijakan pemerintah dalam merencanakan pembangunan jangka panjang.

"Jadi bukan siapa orang yang diganti bukan membuat pemikiran lain yang dilihat adalah masterplan pemerintah dalam hal ini rencana pembangunan jangka panjang," kata dia.

Sebagai informasi, pagi ini Jokowi melantik empat pejabat negara di Istanaga Negara pada pukul 09.00 WIB. Keempat pejabat yang dilantik, yaitu politikus Golkar Idrus Marham menjadi Menteri Sosial untuk menggantikan Khofifah Indar Parawansa. Sementara Jenderal (Purn) Moeldoko menggantikan Teten Masduki sebagai Kepala Staf Kantor Presiden.

Selain itu, Purnawirawan Nenderal TNI Agum Gumelar dilantik menjadi anggota Wantimpres menggantikan Hasyim Muzadi. Kemudian Marsekal Madya Yuyu Sutisna diangkat menjadi KSAU menggantikan Hadi Tjahjanto yang diangkat menjadi Panglima TNI.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Keuangan
2 jam lalu

IHSG Hari Ini Dibuka di Zona Hijau, Nilai Transaksi Tembus Rp787,7 Miliar

Keuangan
18 jam lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Menguat ke Level 8.184, DWGL-ITIC Pimpin Top Gainers

Keuangan
2 hari lalu

373 Saham Menguat, IHSG Hari Ini Ditutup Melesat ke 8.166

Keuangan
2 hari lalu

IHSG Dibuka Naik Tipis Pagi Ini, 284 Saham Menguat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal