MNC Insurance Bayar Klaim Asuransi Rp1,22 Miliar, Mitra Agen: Profesional dan Efisien dalam Layani Nasabah

Anggie Ariesta
mitra agen menilai MNC Insurance profesional dan efisien

SURABAYA, iNews.id - Mitra agen MNC Insurance, Tan Sandy Yonathan menilai bahwa PT MNC Asuransi Indonesia selalu menunjukkan tingkat profesionalitas yang tinggi dalam melayani nasabah. Hal ini terbukti dengan pembayaran klaim senilai Rp1,22 miliar kepada Violetta Interior Decoration, yang mengalami musibah kebakaran.

"Contohnya terbukti pada hari ini, nasabah loyal kami Violetta Interior ini kemarin mengalami musibah dengan begitu cepatnya, begitu mudahnya klaim sudah settle, sudah disetujui pihak kantor pusat dan ditransfer ke pihak nasabah," kata Tan Sandy di Surabaya pada Jumat (21/3/2025) siang.

Tan Sandy, yang telah bermitra dengan asuransi MNC Group selama satu dekade, Ia pun menjelaskan bahwa MNC Insurance selalu menepati janji yang disampaikan dalam polis asuransi. 

"Sebagai agen MNC Insurance, menurutnya MNC sangat sesuai dengan janji asuransi yang telah disampaikan. Selama ini MNC Insurance selalu menepati apa yang diutarakan sesuai dengan isi polisnya secara cepat dan efisien," ujarnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Buletin
3 hari lalu

Polisi Ungkap Kasus Kebakaran Rumah Hakim PN Medan, 4 Orang Ditangkap

Megapolitan
3 hari lalu

Kebakaran di Koja Jakut, Diduga gegara Bocah 9 Tahun Memasak Lalu Ditinggal

Megapolitan
4 hari lalu

Gudang Limbah Oli Diduga Ilegal di Bogor Terbakar Hebat

Internasional
5 hari lalu

Kebakaran di KTT Iklim COP30 Brasil Terjadi saat Pembahasan Isu Krusial, Sabotase?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal