PUPR Usul Dana Abadi untuk Perumahan, Mirip dengan Tapera?

muhammad farhan
ilustrasi dana abadi perumahan (ist)

Haryo menjelaskan, peruntukan dana abadi yang diusulkan ini masih perlu dikaji karena menimbang kebutuhan masyarakat dalam aspek kebutuhan perumahan. Ia mengatakan pihaknya perlu membagi prioritas bantuan dana perumahan seperti sewa rumah atau cicilan tempat tinggal agar tepat sasaran. 

"Karena prinsipnya kan semua orang harus memiliki hunian tempat tinggal, dan kita punya prinsip juga kan menghuni terkadang tidak harus memiliki rumah juga," kata Haryo. 

Sebelumnya, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengaku menyesal terhadap kebijakan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) yang sekarang menuai kritik dari masyarakat. Khususnya kelas pekerja swasta dan pekerja mandiri, lantaran ada potongan iuran yang diambil dari gajinya untuk Tapera ini.

"Menurut saya pribadi, kalau ini memang belum siap, kenapa kita harus tergesa-gesa," kata Basuki di kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (6/6/2024)

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Respons BP Tapera soal Putusan MK Tak Wajibkan Pekerja Swasta Jadi Peserta 

Nasional
1 bulan lalu

Kabulkan Gugatan, MK Putuskan Pekerja Tak Wajib Ikut Program Tapera 

Buletin
2 bulan lalu

Viral Anggota DPRD Palembang Baku Hantam dengan ASN PUPR

Nasional
4 bulan lalu

KPK Geledah Rumah Plt Kadis PUPR Madina, 3 Koper Besar Berisi Dokumen Disita

Nasional
4 bulan lalu

Foto-Foto Penampakan Uang Rp2,8 Miliar dan Pistol yang Disita KPK dari Rumah Kadis PUPR Sumut

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal