RI Segera Swasembada Gula di 2030 dengan Jurus Ini

Suparjo Ramalan
ilustrasi RI swasembada gula (Foto: freepik)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah terus mendorong swasembada pangan, salah satunya adalah gula. Langkah ini pun terus digenjot oleh perusahaan Holding Perkebunan Nusantara atau PTPN III (Persero).

Salah satu langkah PTPN III mengejar swasembada gula adalah menggandeng kerja sama operasional (KSO) terkait integrasi pengelolaan dan pengolahan komoditas tebu, yakni PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) dan SupportingCo (PTPN I).

Pertemuan awal PTPN III dengan pengolahan komoditas tebu ini dilakukan untuk menyamakan persepsi atas proses bisnis perusahaan, setelah ditandatanganinya berita acara kesepakatan tanggal efektif KSO. 

Menurut Direktur Utama PTPN III, Mohammad Abdul Ghani kerja sama ini merupakan menjadi salah satu aksi korporasi PTPN Group untuk merealisasikan roadmap swasembada gula nasional 2030. 

Sebelumnya, holding sudah memfasilitasi KSO integrasi on farm terhadap SGN dan SupportingCo melalui perjanjian kerja sama yang telah ditandatangani pada 9 Agustus 2024 lalu.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
9 jam lalu

Bahlil Lapor ke Prabowo Segera Resmikan RDMP di Kaltim: Insya Allah 2026 Swasembada Energi

Nasional
15 hari lalu

PP Muhammadiyah dan PBNU Dukung Usulan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional

Nasional
1 bulan lalu

Mentan Amran: RI akan Swasembada Beras dalam 2 Bulan ke Depan

Nasional
3 bulan lalu

Ombudsman Minta Pemerintah Perbaiki Kebijakan untuk Hindari Kenaikan Harga Beras

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal