Sertifikasi Halal Gratis untuk UMKM, Sri Mulyani Siapkan Aturan Teknis

Michelle Natalia
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Foto: Ist)

Sri Mulyani berharap kebijakan ini bisa membuat produk-produk UMKM lebih berdaya saing tanpa dibebankan pada tambahan biaya.

"Untuk sertifikasi halal, untuk UMKM akan dilakukan tarif 0 rupiah dan sehingga bisa mengurangi beban dan tarif ini bisa disampaikan kepada pengguna jasa (UMKM) secara transparan," ujar Sri Mulyani.

Mantan direktur pelaksana Bank Dunia itu mengatakan, saat aturan teknis keluar, pelaku UMKM, terutama makanan dan minuman bisa mengajukan sertifikat halal tersebut.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Nasional
15 jam lalu

Prabowo Serukan Penguatan UMKM hingga Lawan Kejahatan Lintas Batas di KTT APEC

Belanja
2 hari lalu

UMKM Hadapi Tantangan, Pinjaman Tanpa Bunga Dibutuhkan Pelaku Usaha Kecil

Nasional
2 hari lalu

Menko Airlangga Proyeksi Ekonomi Digital RI Tembus Rp6.657 Triliun di 2030

Bisnis
2 hari lalu

Pegiat UMKM Apresiasi Pelatihan dari MNC Peduli: Tambah Pengetahuan dan Bermanfaat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal