Relaksasi DNI Tuai Pro-Kontra, Menko Darmin Kaji Bersama Pelaku Usaha

Rully Ramli
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution. (Foto: iNews.id)

Oleh karena itu, Darmin saat ini masih melakukan diskusi dengan pengusaha, untuk membuktikan bahwa relaksasi DNI tidak akan berdampak kepada UMKM. Ia juga menambahkan, apabila terbukti relaksasi DNI merugikan UMKM, pihaknya bersedia untuk mengevaluasi kembali.

"Ya kalau punya bukti (relaksasi DNI merugikan UMKM) kasih, kita akan kaji bersama-sama. Tidak sendirian. Sehingga kita akan duduk bersama setelah sosialisasi, setelah itu bagaimana hasilnya? Itu yang akan kita naikan ke presiden," kata Mantan Gubernur Bank Indonesia ini.

Ketua Umum BPD HIPMI Jaya Afifuddin Suhaeli Kalla sebelumnya menilai, keputusan relaksasi DNI ini dapat berpotensi melemahkan industri UMKM di Indonesia. "Relaksasi DNI ini dapat mengakibatkan pelemahan pengusaha UKM, apalagi pada sektor-sektor yang dibuka 100 persen penanaman modal asing,” kata Afifuddin dalam keterangan tertulisnya, Kamis (22/11/2018).

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Nasional
4 bulan lalu

Pemerintah Luncurkan PP 28/2025, Permudahan Izin Usaha untuk Dukung Pertumbuhan Investasi

Makro
11 bulan lalu

Lengkap! Ini Paket Insentif yang Diluncurkan Pemerintah, Ada Diskon Listrik hingga 50%

Bisnis
1 tahun lalu

Airlangga Buka Suara soal Pengawasan Kemenkeu Langsung di Bawah Presiden Prabowo

Bisnis
1 tahun lalu

Pemerintah Siapkan Aturan Perlindungan bagi Pengemudi Ojol

Makro
1 tahun lalu

Menko Airlangga: AZEC Dorong Transisi Energi dan Ekonomi Hijau di Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal