Sri Mulyani Kantongi Rp1.196 Triliun dari Setoran Pajak per Agustus 2024

Atikah Umiyani
Menteri Keuangan Sri Mulyani kantongi Rp1.196,54 triliun penerimaan pajak per Agustus 2024. (Foto: YouTube Kemenkeu RI)

Kemudian, PPN dan PPnBM realisasinya sebesar Rp470,81 triliun atau 58,03 persen dari target APBN dengan pertumbuhan bruto 7,36 persen. Menurutnya, pertumbuhan bruto ini menunjukan sinyal ekonomi Indonesia yang juga sedang mengalami pertumbuhan.

Selanjutnya PBB dan Pajak lainnya sebesar Rp15,76 triliun atau 41,78 persen dari target APBN dengan pertumbuhan bruto 34,18 persen. 

"PPh Migas realisasinya Rp44,45 triliun atau 58,20 persen dari target dengan pertumbuhan bruto minus 10,23 persen yang terkontraksi akibat penurunan lifting minyak bumi," ucap Tommy.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
23 jam lalu

DJP Pastikan Layanan Pajak Normal usai 3 Pejabat KPP Madya Jakut Ditetapkan Tersangka

Nasional
1 hari lalu

DJP Berhentikan Sementara 3 Pejabat Pajak Jakut usai Jadi Tersangka KPK

Nasional
1 hari lalu

Tampang Para Tersangka Kasus Korupsi Pajak, Termasuk Kepala KPP Jakarta Utara

Nasional
2 hari lalu

Modus Korupsi Petugas Pajak Jakut, Minta Rp8 Miliar Buat Diskon Pajak 80 Persen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal