Cara Menurunkan Hormon Estrogen, Salah Satunya Batasi Asupan Kafein

Wiwie Heriyani
Cara menurunkan hormon estrogen. (Foto: Istimewa)

4. Batasi asupan alkohol

Membatasi atau bahkan menghindari alkohol juga dapat membantu organ hati Anda memecah hormon estrogen.

5. Batasi asupan kafein

Banyak penelitian yang telah menemukan kaitan antara kafein dan kadar hormon estrogen seseorang. Mayoritas penelitian tersebut menunjukkan efek kafein terhadap kadar estrogen sangat bergantung pada susunan genetik Anda. Kafein dapat memengaruhi kadar estrogen, dan jika Anda ingin menyeimbangkan hormon, menghindarinya dapat membantu Anda memiliki kadar estrogen yang lebih konstan dalam darah.

Itulah cara menurunkan hormon estrogen yang bisa dicoba para wanita. 

Editor : Elvira Anna
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal