Waktu yang Tepat Membaca Ayat Seribu Dinar, Umat Muslim Wajib Tahu!

Wikku D Nugroho
Waktu yang Tepat Membaca Ayat Seribu Dinar (Foto: Freepik)

JAKARTA, iNews.id - Waktu yang tepat membaca ayat Seribu Dinar adalah salah satu bacaan doa yang memiliki banyak keistimewaan. Ayat ini merupakan sebutan dari ayat kedua dan ketiga dari surat At Thalaq. 

Ayat Seribu Dinar terdapat banyak keistimewaannya, salah satunya mendatangkan rezeki dari Allah Subhanahu Wa Ta'ala. Selain itu, banyak umat Muslim yang beranggapan, mengamalkan bacaan ini sekaligus dapat meningkatkan ketakwaan dan keimanan. 

Mengapa disebut dengan nama ayat Seribu Dinar? Sebab, ayat ini diyakini mampu membuka pintu-pintu rezeki bagi siapapun umat Muslim yang membacanya. 

Lantas, kapan waktu yang tepat membaca ayat Seribu Dinar? Penasaran? Berikut iNews.id akan berikan ulasan mengenai hal tersebut dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (28/11/2023). 

Waktu yang Tepat Membaca Ayat Seribu Dinar

Bacaan Ayat Seribu Dinar

Bacaan Arab: 

وَمَنْ يَّتَّقِ اللّٰهَ يَجْعَلْ لَّهٗ مَخْرَجًا ۙ ٢ وَّيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُۗ وَمَنْ يَّتَوَكَّلْ عَلَى اللّٰهِ فَهُوَ حَسْبُهٗ ۗاِنَّ اللّٰهَ بَالِغُ اَمْرِهٖۗ قَدْ جَعَلَ اللّٰهُ لِكُلِّ شَيْءٍ قَدْرًا

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Muslim
11 bulan lalu

Bacaan Ayat Seribu Dinar Latin, Arab, dan Terjemahan serta Khasiatnya

Muslim
2 tahun lalu

Bacaan Ayat Seribu Dinar Latin, Arab, Keutamaan dan Cara Mengamalkannya, Doa Pembuka Pintu Rezeki! 

Muslim
2 tahun lalu

Kisah Orang yang Mengamalkan Ayat Seribu Dinar: Selamat dari Bencana hingga Menjadi Kaya Raya

Muslim
3 tahun lalu

Khasiat Ayat Seribu Dinar dan Cara Mengamalkannya, Tulisan Arab, Latin, Artinya

Muslim
3 tahun lalu

Ayat Seribu Dinar: Pengertian, Waktu, Tujuan Membaca

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal