Apa Kabar Nicky Astria, Artis Berdarah Sunda Awet Muda di Usia 56 Tahun 

Muhammad Sukardi
Artis lawas Nicky Astria masih cantik di usia 56 tahun. (Foto: instagram)

JAKARTA, iNews.id - Nicky Astria adalah salah seorang penyanyi rock legendaris yang masih eksis hingga sekarang. Suaranya yang spektakuler tentu menjadi modal utama dia masih dikenal publik. 

Ya, Nicky Astria begitu populer di masyarakat sebagqi 'lady rocker'. Lagu-lagunya sulit untuk dilupakan, sebut saja Jarum Neraka ataupun Tangan-Tangan Setan yang terdaftar sebagai salah satu lagu Indonesia terbaik sepanjang masa oleh Rolling Stone Indonesia. 

Selain suara, Nicky Astria dikagumi banyak orang karena masih tetap bugar di usia 56 tahun. Apa sih rahasia Nicky Astria tetap bugar? Simak ulasan selengkapnya. 

Nicky Astria mengatakan bahwa kunci sehat dirinya adalah menjadikan olahraga sebagai bagian dari gaya hidup sehari-hari. Olahraga itu juga yang membuat produksi suaranya masih spektakuler. 

"Olahraga sudah menjadi lifestyle bagi saya dan kebiasaan ini sudah dari dulu dibentuk," kata Nicky Astria pada awak media saat ditemui di kawasan Tangerang Selatan, Kamis (1/4/2024). 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
5 bulan lalu

Viral Foto Transformasi Jessica Wongso era 2005 Vs 2025, Netizen: Vampir Ya? 

Seleb
1 tahun lalu

Heboh! Konser Nicky Astria Meets Atiek CB, Momen Reuni Dua Lady Rocker Indonesia

Seleb
2 tahun lalu

Deretan Artis Tetap Awet Muda meski Anak Sudah Remaja, Nomor 5 Cucunya Ada 4

Seleb
2 tahun lalu

Deretan Potret Ibu Artis Awet Muda, Nomor 3 Ngaku Minder dengan Kecantikan Mamanya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal