Baru Menikah, Ini Kisah Cinta Maudy Ayunda dan Suami yang Bikin Penasaran  

Siska Permata Sari
Maudy Ayunda dan suaminya. (Foto: IG)

Pria tersebut bahkan mengaku bersyukur karena telah dipertemukan dengan perempuan asal Indonesia itu. “Saya sangat diberkati untuk memiliki dia dalam hidup saya; kita serupa namun berbeda dalam semua hal,” tulisnya.

Sontak, kisah cinta ini viral dan dikomentari banyak netizen. “Manisnyaa,” kata netizen di Twitter. “Aaaaaaaa gemes amat!” cuit yang lain. “Ini anaknya nanti sepintar apa ya? nangis!” komentar yang lain.

“ASKSKSKSKS BAPER both of them are lucky to have each other, congrats Maudy Ayunda so happy for u,” tulis netizen. “Ahhh lucuk banget suamiknya maudy,” komentar netizen.

Di lain sisi, Maudy Ayunda belum secara resmi mengumumkan tentang sosok suaminya. Dia hanya mengunggah potret mesranya dengan seorang pria yang wajahnya tidak terlihat di kamera. Dia menyebut sosok pria itu adalah teman baiknya. 

“Forever with my best friend,” tulisnya di keterangan foto.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Film
1 bulan lalu

Didit Prabowo Bikin Film Pendek Jejak Rasa Yogyakarta, Jadi Produser! 

Health
2 bulan lalu

Maudy Ayunda Ternyata Hobi Jalan Kaki, Ini Manfaat yang Dirasakan

Music
12 bulan lalu

Maudy Ayunda Rilis Album Baru Terinspirasi dari Keresahan Hidupnya

Seleb
1 tahun lalu

Maudy Ayunda Akhirnya Speak Up Tolak RUU Pilkada, Netizen: Gak Kaleng-Kaleng! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal