Nikita Mirzani Ungkap Kebiasaan Buruk Jennifer Jill: Dia Suka Minum, Aku Pernah Lihat

Adiyoga Priambodo
Nikita Mirzani kaget Jennifer Jill ditangkap atas kasus penyalahgunaan narkoba. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id – Kabar penangkapan artis JJ atau Jennifer Jill atas kasus penyalahgunaan narkoba mengejutkan banyak pihak, termasuk Nikita Mirzani. Namun, Nikita memastikan Jennifer Jill bukan pemakai narkoba.

“Selama ini Niki enggak pernah tahu sih. Yang Niki tahu, dia dari dulu sampai sekarang energik saja,” ujar Nikita di Polres Metro Jakarta Barat, Rabu (17/2/2021).

Namun di sisi lain, Nikita Mirzani juga tidak menampik bahwa Jennifer Jill punya kebiasaan buruk.

“Dia kalau peminum, iya. Dia memang suka minum, aku pernah lihat,” tutur sang presenter.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Seleb
7 jam lalu

Pleidoi Ditolak! Jaksa Tetap Tuntutan Nikita Mirzani 11 Tahun Penjara

Seleb
17 jam lalu

Tok! Nikita Mirzani Terima Vonis Hakim pada 28 Oktober 2025

Seleb
18 jam lalu

Nikita Mirzani Jalani Sidang Lanjutan Hari Ini, Putusan Vonis?

Seleb
4 hari lalu

Minta Dibebaskan dari Kasus Pemerasan, Nikita Mirzani Tuduh Reza Gladys Penjahat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal