Pelawak Legendaris Darto Helm Bersinar Bersama Grup Lawak Bagyo Cs

Melati Pratiwi
Darto Helm bersama S Bagio dalam satu panggung dan film. (Foto: IG)

Bagyo memang sebagai pentolan grup, tapi Darto Helm tak kalah cemerlang memerankan setiap aksi kocak di panggung. Sebut saja pada sebuah kesempatan di tahun 1983, Bagyo CS beraksi disebuah acara dan saat itu Darto mencuri spotlight dengan berlagak menyanyikan sebuah lagu berjudul “Mandi Madu” bersama band pengiring.

Namun ternyata memang, selain pandai sebagai komedian yang mengundang gelak tawa penonton Darto Helm aslinya benar-benar bisa  bernyanyi. Meskipun tidak begitu jago, setidaknya kemampuan ini lebih baik dibandingkan rekan-rekannya di Bagyo CS.

Bahkan Darto Helm sudah menyukai dunia tarik suara, sebelum jadi komedian. Melansir dari sebuah sumber sang adik, Widyono, mengungkapkan awalnya Darto datang ke Jakarta karena keinginannya menjadi penyanyi. Dia pun ternyata terinspirasi dari sosok Bing Slamet yang punya ciri khas menggabungkan komedi dengan nyanyian .

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
4 tahun lalu

Mengenang Darto Helm Pelawak Legendaris Era 1970-an, Melambung Lewat Film Ateng Sok Tahu

Seleb
4 tahun lalu

6 Fakta Menarik Pelawak Legendaris S Bagio, Namanya Bersanding dengan Bing Slamet dan Benyamin Sueb

Seleb
4 tahun lalu

Pelawak S Bagio Punya Prinsip Jangan Jadikan Agama Lelucon, Ingin Melawak Sampai Akhir Hayat

Seleb
4 tahun lalu

Pelawak Legendaris S Bagio, Kampanyekan Keluarga Berencana Ternyata Punya 11 Anak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal