Profil dan Biodata Pandji Pragiwaksono, Komika yang Jadi Bintang Tamu di Podcast Total Politik

Wikku D Nugroho
Profil dan Biodata Pandji Pragiwaksono (Foto: Istimewa)

Mendengar opini tersebut, netizen menganggap jika dua host Total Politik dinilai kelabakan dalam menjawab pertanyaan dari Pandji. 

Berita itu membuat publik penasaran dengan profil dan biodata Pandji Pragiwaksono. Berikut iNews.id akan berikan informasinya dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (11/6/2024). 

Profil dan Biodata Pandji Pragiwaksono

Pandji Pragiwaksono Wongsoyudo atau lebih akrab disapa dengan nama Pandji ini dikenal sebagai seorang aktor, penulis, rapper, ilustrator komik, presenter, hingga komika. 

Nama pria kelahiran Singapura ini dikenal publik usai jadi presenter dalam suatu acara di program televisi swasta. Sebelum itu, Pandji sempat menimba ilmu di SMP Negeri 29 Jakarta dan SMA Kolese Gonzaga Jakarta. 

Setelah lulus SMA, Pandji melanjutkan pendidikannya di Institut Teknologi Bandung prodi Desain Produk. 

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Pandji Pragiwaksono Dijatuhi Sanksi Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi dan Rp2 Miliar

Seleb
5 hari lalu

Zohran Mamdani Terpilih Jadi Wali Kota New York, Pandji Pragiwaksono Komentar Begini!

Nasional
6 hari lalu

Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi, Dianggap Rendahkan Adat Toraja

Seleb
6 hari lalu

Janji Pandji Pragiwaksono usai Dilaporkan Polisi Imbas Hina Adat Toraja

Seleb
6 hari lalu

Pandji Pragiwaksono Siap Jalani Proses Hukum Adat di Toraja

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal