Tak Pakai Mobil RI 1, Jokowi Didampingi Iriana Hadiri Akad Nikah Aurel dan Atta

Riezky Maulana
Tak pakai mobil RI 1, Jokowi dan Iriana hadiri pernikahan Aurel Atta (Foto: RCTI)

Di samping itu, empat Paspamres berseragam hitam-hitam mengawal Jokowi tepat di belakang mobilnya menggunakan motor. Selepas dari itu, masih ada delapan mobil atau motor yang termasuk dalam iring-iringan ayah dari Kaesang Pangarep.

Arus lalu lintas (lalin) di depan hotel Raffles, tepatnya jalan Prof Dr Satrio terpantau sudah dikosongkan 10-15 menit sebelum kedatangan Jokowi.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Internasional
15 hari lalu

Media Asing Singgung IKN, Bakal Jadi Kota Hantu

Buletin
19 hari lalu

Kata Jokowi soal Polemik Whoosh: Transportasi Massal Bukan Cari Laba!

Nasional
22 hari lalu

Jokowi Titip Pesan ke Projo soal Prabowo-Gibran, Apa Itu?

Nasional
29 hari lalu

Reaksi Mengejutkan Jokowi saat Ditanya soal Utang Kereta Cepat, Langsung Balik Badan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal