Terungkap, Ini Doa Terakhir Nurul Arifin untuk Maura Magnalia Sebelum Meninggal

Muhammad Sukardi
Foto kenangan Maura Magnalia yang diunggah oleh sang ibunda Nurul Arifin. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Putri Nurul Arifin, Maura Magnalia, dikabarkan meninggal dunia pagi ini, Selasa (25/1/2022). Maura yang biasa disapa Mora ini meninggal di usia 28 tahun.

Sebelum meninggal dunia, Nurul Arifin sempat mengutarakan doa terbaik untuk Maura di hari ulang tahunnya pada tanggal 20 September 2021 silam. Siapa sangka, doa yang juga diunggah di Instagram tersebut menjadi doa terakhir Nurul untuk putrinya.   

"Happy birthday my lovely Maura. Wish you happiness and a best future. I love you," tulis Nurul. 

Pada keterangan foto, Nurul juga menuliskan betapa dia mencintai dan menyayangi putrinya tersebut. "My life," tulis Nurul di hastag yang dibubuhkan.

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
4 tahun lalu

Ditinggal Putri Kesayangannya, Ini Doa Nurul Arifin untuk Mendiang Maura Magnalia

Seleb
4 tahun lalu

Gelar Tahlilan untuk Putrinya, Nurul Arifin Berusaha Tegar: Keluarga Kami Tadinya 4 Sekarang Tersisa 3

Seleb
4 tahun lalu

Tangis Nurul Arifin Pecah saat Gelar Tahlilan untuk Putrinya: Ini Kirim Doa dengan Cara Saya

Seleb
4 tahun lalu

Profil Maura Magnalia, Anak Nurul Arifin Meninggal di Usia Muda karena Serangan Jantung 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal