Vernita Syabilla Ditangkap, Istri Richie Five Minutes: Artis Apa, Enggak Pernah Lihat Karyanya

Okezone
Vernita Syabilla ditangkap polisi atas dugaan kasus prostitusi. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id – Aktris Vernita Syabilla ditangkap polisi di Lampung, diduga terkait kasus prostitusi online. Kasus ini lantas membuka lagi cerita lama tentang isu perselingkuhan Vernita dengan Richie Five Minutes.

Kabar tertangkapnya Vernita lantas sampai ke telinga istri Richie Five Minutes, Angel Qulbiah. Isu perselingkuhan itu mencuat setelah dibongkar oleh Angel ke publik.

Angel mengaku mendapatkan banyak pesan di Instagram terkait kabar penangkapan Vernita.

"Baru sempat buka Instagram rame bangat ada tag dan Direct Message (DM) yang masuk. Allah gak tidur, udah itu saja," tulis Angel di Insta Story Instagram pribadinya.

Namun, Angel menyindir dengan mempertanyakan keartisan Vernita. "Btw artis apa ya, enggak pernah lihat karyanya," tulis Angel di akhir caption.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Nasional
7 bulan lalu

Terbongkar! Prostitusi Online di Cilegon Gunakan MiChat, 6 Pelaku Ditangkap

Megapolitan
1 tahun lalu

Polisi Tangkap 3 Tersangka TPPO Modus Prostitusi Online, Korban Diimingi-Imingi Kerja di Restoran

Megapolitan
1 tahun lalu

Polisi Gerebek Wisma di Bogor, Tangkap 8 Orang Diduga Terlibat Prostitusi Online

Nasional
1 tahun lalu

Menko Polhukam Ungkap Modus Baru Judi Online Berjejaring Prostitusi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal